Bulan: April 2016

Komunitas openSUSE Indonesia

Migrasi dari openSUSE Leap ke Tumbleweed

openSUSE memliki 2 versi, Leap versi stabil dan Tumbleweed versi rilis bergulir. Apabila sebelumnya sudah memasang openSUSE Leap dan hendak mencoba pengalaman baru atau mungkin tertarik setelah membaca tulisan Richard Brown tentang Tumbleweed, berikut ini langkah-langkah migrasi dari Leap ke Tumbleweed. Langkah pertama, login sebagai root kemudian membackup repostori Leap, nanti bisa digunakan kembali apabila …

Laporan Pandangan Mata Cangkru’an KLAS OpenStack Administration

Kelompok Linux Arek Suroboyo atau yang dikenal dengan KLAS mengadakan acara rutin Cangkru’an yang mengangkat tema OpenStack Administration, Sabtu 2 April 2016, di Mezzanine Intiland Tower Surabaya,  dengan pembicara Utian Ayuba, CEO Btech dan juga salah satu penggiat Komunitas openSUSE Indonesia. Acara ini dimulai pukul 10.30 WIB dihadiri oleh berbagai macam kalangan mulai dari Network Engineer, System …