Bulan: Agustus 2020

Komunitas openSUSE Indonesia

Minimal/custom install openSUSE

Minimal/custom install openSUSE bisa dilakukan dengan menggunakan ISO DVD Image atau Network Image. Tapi saya biasanya menggunakan DVD Image, supaya saat proses instalasi tidak harus terhubung ke internet yang membuat proses instalasi lebih cepat. Juga setelah proses instalasi selesai kita bisa langsung memasang software yang dibutuhkan dari DVD Image sehingga tidak pusing harus terhubung ke …

/tmp dengan tmpfs di openSUSE Tumbleweed

Jika Anda memasang openSUSE Tumbleweed dengan versi ISO Snapshot 20200806 secara baku instalasi Anda akan membuat direktori /tmp dengan tmpfs, sedangkan pada versi sebelum Snapshot tersebut /tmp akan berada pada sebuah subvolume Btrfs. Membuat /tmp dengan tmpfs pada instalasi sebelum 20200806 Jika Anda sudah lama menggunakan openSUSE Tumbleweed (instalasi dilakukan sebelum ISO Snapshot 20200806) dan …