Memasang Vivaldi Pada openSUSE

Komunitas openSUSE Indonesia

Vivaldi 2.0 baru saja dirilis hari ini. Mari mencoba memasangnya pada openSUSE. Versi yang digunakan disini adalah openSUSE Leap 15.0.

  • Unduh kunci publik Vivaldi
    wget https://repo.vivaldi.com/stable/linux_signing_key.pub
    
  • Impor kunci publik Vivaldi
    sudo rpm --import linux_signing_key.pub
    
  • Tambahkan repo Vivaldi
    sudo zypper ar https://repo.vivaldi.com/stable/rpm/x86_64/ Vivaldi
    
  • Pasang Vivaldi
    sudo zypper in vivaldi-stable
    
    

Ada masalah dengan codecs? Silakan pasang dengan petunjuk disini.

No Comments

Add your comment

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.